Fun Walk memperingati Hari BPR/BPRS Nasional 2018
Perhimpunan Bank Perkreditan Rakyat (Perbarindo) memperingati hari BPR / BPRS Nasional yang diadakan hari Minggu 08 Juli 2018.
Kegiatan peringatan Hari BPR / BPRS Nasional ini digelar serentak di 24 daerah di Indonesia, salah satunya di Lapangan Rampal kota Malang
Keikut sertaan PT. BPR. KIMI SANDA dalam menyemarakkan Hut BPR / BPRS ini dengan diikuti oleh Direksi, karyawan beserta keluarganya.